CARA DAFTAR DRIVER UBER DI LAMPUNG VIA ONLINE
Cara daftar uber via online |
Uber telah hadir di Lampung. Akan tetapi
ketersediaan uber baru ada di Bandar Lampung. Keberadaan uber di Bandar Lampung
memang tergolong baru. Uber telah hadir di Indonesia pertama kali masuk pada
Agustus tahun 2014 di Jakarta.
Lalu, uber merambah penyedia jasa
transportasi berbasis aplikasi online di Depok, Bogor, Tangerang, Bekasi,
Serpong, Cikarang, Karawang, Bandung, Yogyakarta, Medan, Semarang, Malang,
Surabaya, Bali, Palembang, Makassar, Balikpapan, Cirebon, Pekanbaru, Solo
(Surakarta), Bandar Lampung,
Banyuwangi, Pontianak, Manado, Batam, Jember, Lombok (Mataram).
Apa sih yang
dimaksud dengan uber?
Uber merupakan layanan
penyedia jasa transportasi berbasis
aplikasi online di Indonesia. Uber memulai perkembangan di San Fransisco,
California, Amerika Serikat.
Bagaimana cara
bergabung menjadi driver uber di Lampung?
Untuk
mendaftar driver uber tidak terlalu rumit. Karena, anda bisa daftar menjadi
driver uber di Lampung via online.
Berikut
ini adalah syarat yang harus anda miliki untuk mendaftar sebagai driver uber : Untuk
pendaftaran driver uber secara online sangatlah mudah, bahkan bisa daftar
dengan HP/Handphone saja.
Berikut kutipan cara mendaftar uber
via online melalui HP :
1. Siapkan dahulu dokumen-dokumen
untuk nanti dapat difoto via HP (handphone, smartphone, iphone, android):
·
Kartu Tanda Penduduk (KTP)
·
Surat Ijin Mengemudi (SIM) A/B
·
Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) Mobil*
·
Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)**
2. Daftar segera kehttps://www.uber.com/signup/drive/indonesia/ atau bisa daftar ke https://goo.gl/KzTR6t (salah satu driver Uber di Lampung) atau menghubungi nomor wa : 085766661874.
·
Nama (First Name and Last Name)
·
Email (sebaiknya menggunakan akun Google Mail
/@gmail.com, karena biasanya menggunakan HP Android, menggunakan email selain
Gmail juga tidak apa-apa)
·
No HP (Masukkan No HP anda yang aktif dan belum pernah
mendaftar akun Uber)
·
City/Kota (Ketik:Jakarta/ Bogor/ Tangerang/ Depok/
Bekasi/ Serpong/ Karawang/ Cikarang/ Bandung/ Bandung/ Surabaya/ Malang/ Bali/
Semarang/ Medan/ Palembang/ Makassar/ Balikpapan/ Pekanbaru/ Cirebon/
Surakarta/ Bandar Lampung/
Pontianak/ Banyuwangi/ Manado/ Batam/ Jember/ Lombok (Mataram). kemudian
dipilih otomatis terisis)
·
Invite Code (otomatis diisi:enrkfhx7ue), akan
mendapatkan bonus bila menggunakan Invite Code tsb, setelah anda melakukan 35
kali perjalanan.
3. Lengkapi data-data pada poin
pertama (KTP, SIM, STNK dan SKCK) dengan cara difoto via HP. Setelah selesai
masuk ke Dashboard Uber untuk melihat status pendaftaran driver uber.
Catatan: *Mobil tahun 2011/2012
keatas ** yang masih berlaku
Biasakan Tulis Komentar Usai Membaca